kenapa artikel/konten blog saya tidak masuk page 1

hello sahabat kuyalamban, salam hangat dari kami semoga anda merasa nyaman berada di blog ini. kali ini saya akan mencoba membahas apa masalah yang terjadi sehingga setiap artikel atau konten blog sobat tidak ada yang masuk page 1 di search enggine. sebenarnya dalam hal ini ada banyak faktor atau masalah yang terjadi. atau bahkan sama sekali tidak ada masalah yang terjadi pada blog anda, melainkan kompetisi artikel saja yang tidak bisa anda menangkan.
kebanyakan dari kita menggunakan search enggine google, sehingga banyak keyword yang mencari mengapa blog saya tidak masuk page 1 di google??? padahal search enggine itu bukan cuman satu, ada banyak sekali search enggine diantaranya yang juga tidak kalah populer adalah bing dan yahoo.

masalahnya adalah di kita banyak yang menggunakan google, dan kita tidak tau artikel seperti apa yang di suka oleh google, sehingga blog kita jarang masuk page 1, namun kali ini saya akan coba memberikan jawaban dari pertanyaan tadi.

1. KWALITAS ARTIKEL
 yang pertama yang di sukai google, bing, yahoo dan search enggine lain adalah artikel yang berkwalitas, apa saja faktor yang bisa di sebutkan sebagai faktor yang mempengaruhi kualitas tadi??.
kwalitas suatu artikel bisa di lihat dari isi nya, apakah isinya sesuai dengan judul atau malah sangat jauh dari judul, jangan sampai kita membahas tentang handphone, malah membahas tentang motor. sehingga tidak ada kesinambungan antara judul dan isi dari artikel tersebut. selain itu apakah artikel tersebut juga enak di baca dan mudah di pahami atau tidak, tetapi masalah enak tidaknya saya yakin pihak google tidak akan membaca setiap artikel yang ada, heheee...iya kan???,, tetapi di nilai dari kerapihan artikel tersebut.
mungkin akan ada pertanyaan, APAKAH ARTIKEL BERKWALITAS HARUS PANJANG???...jawabannya TIDAK, tetapi apakah mempengaruhi???..IYA..artinya tidak semua artikel panjang berkwalitas dan tidak semua artikel pendek jelek. bisa sobat cek artikel saya yang masuk page 1 di bawah

artikel di atas contoh bahwa artikel pendek juga bisa masuk page 1.


2. ARTIKEL UNIK
artikel unik artinya artikel yang jarang di temukan di google, mengapa artikel unik sangat di perlukan??? karena google juga menginginkan agar search engginenya lengkap, sehingga dari A-Z ada di google. seperti halnya saya yang menginginkan setiap informasi ada dalam blog saya, walaupun sebenarnya google lebih menyukai blog yang mempunya satu pokok bahasan atau niche yang jelas. itu juga masuk logika sob kita bayangkan saja google adalah kepala rumah sakit, maka dia lebih menginginkan dokter yang handal di bidang masing-masing, sehingga dia akan fokus kepada apa yang ia kerjakan. begitu juga google di alebih menyukai blog dengan niche yang sudah pasti baik itu teknologi, kesehatan, berita, dan lain sebagainya.

3.MEMILIKI NICHE YANG JELAS
seperti yang sudah saya sindir di atas bahwa google lebih menyukai blog yang memiliki niche khusus, sobat bisa lihat ketika sedang mencari informasi misalkan pelajaran sekolah, maka yang akan muncul pertama adalah blog yang memiliki niche khusus di bidang tersebut. jika sobat ingin contoh blog gado-gado yang tidak di sukai google, maka sobat sudah berada di blog yang tepat, hehe....tapi mudah-mudahan walaupun blog kuyalamban niche gado-gado tetap di sukai google ya, amin :)

4.BLOG MUDAH DI AKSES
selanjutnya adalah pastikan bahwa blog anda mudah di akses, artinya setiap link dalam blog anda tidak rusak selain setiap link yang tidak rusak juga pastikan bahwa blog anda memiliki loading page yang cepat. kecepatan loading juga sangat patal jika ada pengunjung yang tidak sabaran, bisa-bisa mereka pindah ke blog lain.

5.MENGUNAKAN DOMAIN TLD
domain tld atau top level domain sangat berpengaruh terhadap majunya suatu blog, google lebih menyukai blog yag menggunakan domain tld karena akan terlihat lebih serius apalagi jika menggunakan hosting sendiri, itu semua sangat wajar karena dengan mengeluarkan sedikit uang untuk membeli domain dan sewa hosting maka sudah pasti yang berbayar akan lebih menguntungkan dibanding dengan yang gratis. logikanya begitu sob.

6.UMUR BLOG SUDAH TUA
banyak yang bilang bahwa umur blog yang sudah tua yang di sukai oleh google, tetapi bukan berarti setiap blog tua di sukai, tetap saja yang di sukai adalah blog yang di urus oleh pemiliknya, percuma punya blg sudah tua tetapi tidak terusrus, hal lain yang di sukai dari blog yang sudah tua adalah pasti karena artikelnya sudah banyak, bayangkan aja jika si pemilik update artikel sehari satu kali, tetapi umur blog sudah 5 tahun, berapa ribu jumlah artikel yang ada, makanya wajar saja jika blog tua di sukai oleh google.


oke sob saya kira cukup sekian untuk postingan kali ini, semoga bermanfaat bagi kita semua, amiin :)

1 Response to "kenapa artikel/konten blog saya tidak masuk page 1"

  1. benar gan.. blog yang sudah tua belum tentu akan berada di page one search engine.. ngapain blog tua namun gak terurus ya kan???

    ReplyDelete

suatu kehormatan bagi kami, jika anda mau berkomentar mengenai BLOG ataupun ARTIKEL di blog ini.