Syarat training alfamart (pt sumber alfaria trijaya.tbk)

Pt.sumber alfaria trijaya.tbk merupakan sebuah perusahaan riter besar yang berada di indonesia.

Masyarakat indonesia sendiri lebih mengenalnya dengan alfamart.
Namun kali ini kita tidak akan membahas apa itu alfamart. Melainkan apa syarat untuk mengikuti training di alfamart.

Setelah anda lulus tes lisan dan tulisan, atau tes psikotes.
Anda akan di minta untuk hadir mengikuti pelatihan atau training (bagi yg lulus tes).
Syarat dan perlengkapan apa saja yg harus di bawa saat training??..
Mari kita bahas di bawah.

Syarat bagi pria:
1. Rambut harus di potong 1cm.

2. Tidak boleh berkumis atau berjenggot.

3. Kemeja putih polos tangan pendek.

4. Memakai singlet.

5. Sabuk hitam standar.

6.celana jeans hitam standar.

7.sepatu model warior/compas.

8. Membawa kaos oblong.

9. Kaos kaki hitam polos.

10. Kuku tidak boleh panjang

Syarat bagi wanita.
1. Kerudung hitam polos, menggunakan daleman hitam polos.

2. Kemeja putih polos tangan panjang, menggunakan kaos dalam pendek warna putih polos.

3. Menggunakan make up.

4. Sabuk hitam polos standar.

5. Celana hitam polos standar.

6. Sepatu model warior atau compas.

7. Kaos kaki hitam polos.

8. Kuku tidak boleh panjang

Nb:
Gunakan deodoran dan minyak wangi.
Membawa sikat dan pasta gigi.

Banyak yang bertanya alasannya apa, harus mengikuti syarat di atas. Jawabannya: anda pasti tau, setelah anda mengalami nya :-) thaank..

Syarat di atas masih berlaku sampai saya selesai training 17febuari2017.
Untuk sekarang, entah bertambah atau berkurang:-)

0 Response to "Syarat training alfamart (pt sumber alfaria trijaya.tbk)"

Post a Comment

suatu kehormatan bagi kami, jika anda mau berkomentar mengenai BLOG ataupun ARTIKEL di blog ini.